Kau bukan bulan barisan depan
Namun memiliki kenangan
Tak banyak namun berkesan
Tak banyak memiliki kelebihan
Hanya segelintir kisah yang terkenang
Yang syarat akan perjuangan
Kau tak lekang dari ingatan
Bulan bahasa diperingatkan
Dengan sumpah pemuda dari pejuang
Dunia bisa berkata dengan bahasa
Beragam namun bisa saling paham
Berbeda namun tak terpecah belah
-Bulan Terkenang, 2020
Kelompok F
1. Septi
2. Tiara Agil S.
3. Choirus Sholicha
Tidak ada komentar:
Posting Komentar